Tentang Pengendara Labil
Siang para pengunjung. Kali ini saya akan menceritakan beberapa pengendara labil yang sering saya temui. Mari kita simak,,, 1. Belok kagak sein atau memberi tanda Ini adalah pengendara yang paling sering saya temui. Biasanya sih pelajar. Biasanya lho. Pengendara seperti ini adalah pengendara yang bisa membahayakan pengendara lain. Pernah saya mengalami kecelakaan karena pengendara ini. Saat itu saya berangkat ke sekolah naik motor, sampai di dekat perempatan, ada seorang pengendara yang tiba tiba belok kanan tanpa memberi tanda. Sontak, pengendara yang berada dibelakangnya ngerem langsung, saya tapat berada di belakangnya dan, BRAKKK. Tabrakan terjadi. Sialnya lagi, pengendara di belakang saya juga tidak sempat ngerem. Saya tertabrak dari belakang. 2. Lampu sein lupa dimatikan Hampir sama seperti no. 1. Pelakunya biasanya pelajar perempuan dan ibu - ibu. Belok ke kanan, setelah belok lampu seinnya lupa dimatiin. 3. Melanggar lampu Kalau yang ini saya hampir celaka...